
Waka BKN: Dalam Kondisi Apapun, BKN Harus Senantiasa Menyuguhkan Kinerja Terbaik
Jakarta – Humas BKN, Kedeputian Bidang Mutasi Kepegawaian mengadakan Rapat Koordinasi Teknis Bidang Mutasi Kepegawaian secara hybrid (luring dan daring) BKN pusat dan Kantor regional (Kanreg) BKN